Olahraga tarung MMA bagi sebagian masyarakat kita digolongkan sebagai tontonan yang penuh dengan kekerasan dan hal2 negatif lainnya. Namun s...
Kajian Ilmiah tentang Tayangan MMA
Olahraga tarung MMA bagi sebagian masyarakat kita digolongkan sebagai tontonan yang penuh dengan kekerasan dan hal2 negatif lainnya. Namun sebaliknya bagi mereka yang menggemarinya, menganggap acara ini sebagai hal yang biasa saja - karena dilakukan oleh para atlet yang sangat terlatih di bidangnya. Dan juga terkandung nilai2 yang menjunjung tinggi sportifitas.
Coba anda baca riset yang dilakukan oleh team bidang kajian public relation dari FIK Unisba ini :)
Link : http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/humas/article/download/2208/pdf
Coba anda baca riset yang dilakukan oleh team bidang kajian public relation dari FIK Unisba ini :)
Link : http://karyailmiah.unisba.ac.id/index.php/humas/article/download/2208/pdf
About author: RMunadji
Penulis blog adalah penggemar tontonan olahraga MMA sejak munculnya
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment